"Pelatihan Membaca Nyaring"
Putra putri kita pasti akan senang jika Ayah Bunda sering meluangkan waktu berinteraksi bersama. Dan, lebih seru lagi jika dibacakan buku cerita.
Yuk Ayah Bunda belajar bersama di Pelatihan Membaca Nyaring bersama Komunitas Read Aloud Kendal di Perpusda Kendal #PunyaKita.
Gratis, terbuka untuk umum, dan kuota terbatas ya.
Salam Literasi.
Salam Kolaborasi.
Perpusda Kendal #PunyaKita.
Comments